Monday, 18 January 2016

Oreo milkshake

 Photo

 

Bahan-bahan

  1. 10 butir Oreo (boleh lebih)
  2. 600 ml susu cair (putih)
  3. 2 sendok sayur Ice cream (sesuka selera)
  4. Secukupnya Es Batu
  5. 2 sdm Susu kental manis (coklat)
  6. Secukupnya gula (Jika kurang manis)
  7. 1 sdt vanilla extract (jika Ada)
  8. Bahan toping:
  9. 2 sendok sayur ice cream (jika mau)
  10. 3 butir oreo (crim putihnya di hilangkan)
  11. 2 butir oreo (utuh) untuk hiasan

Langkah

  1. Masukan oreo,susu,susu kental manis lalu belender
  2. Masukan ice cream Dan es batu lalu haluskan
  3. Jika kurang manis beri gula. Masukan vanilla extract, belender lagi
  4. Toping: 3 butir oreo (tanpa crim putihnya) lalu belender halus menjadi bubuk lalu taburkan lalu beri 1 scoop ice cream dan 1 buah oreo di atasnya. Selamat mencoba...

milkshake stawberry gerry saluut

Photo

    Bahan-bahan

    1. 1 sachet milkshake powder stawberry
    2. secukupnya gula
    3. 3 buah gerry saluut roll

    Langkah

    1.  Blender milkshake powder stawberry,gula dan es batu 
         Blender sampai lembut
         Dan jangan sampai ada gula dan es batu yg tersiasa!!!
    2   Tuangkan ke gelas
         Remas2 gerry saluut roll lalu taburkan di atas milkshake nya
         Tancapkan 2 buah gerry saluut roll di atasnya